Terinspirasi oleh blognya kang rohman yang link read morenya seperti dibawah ini
>> Lanjut membaca “Alternatif Warna Kotak Komentar”
Nah pada link read more yang seperti diatas tersisip judul postingnya sesuai dengan postingan yang diberi read more.
Langkah #1
1. Sign in di blogger dengan id anda
2. Klik Pengaturan
3. Klik Format
4. Pada layar paling bawah, ada text area kosong disamping tulisan Template Posting, isi text area kosong tersebut dengan kode di bawah ini
<span class="fullpost">
</span>
5. Simpan Pengaturan
Langkah #2
1. Masuk ke menu Layout lalu masuk Edit HTML
2. Jangan Lupa centang kotak "Expand Widget Templates"
3. Kemudian Cari
<data:post.body/>
<p><data:post.body/></p>
4. Hapus kode diatas, lalu ganti dengan kode di bawah ini
<b:if cond='data:blog.pageType == "item"'>
<style>.fullpost{display:inline;}</style>
<p><data:post.body/></p>
<b:else/>
<style>.fullpost{display:none;}</style>
<p><data:post.body/></p>
<strong><a expr:href='data:post.url'>Lanjut membaca “<data:post.title/>”  »» </a></strong>
</b:if>
5. SIMPAN TEMPLATE
Oh iyah....
Silahkan ganti text yang tercetak biru itu dengan sesuka hati anda.
Sekian dulu tutorial dari saya, semoga bermanfaat.
Readmore Plus Judul Artikel
Ainun Machfudin, 23 Desember 2008
Label:
Tutorial Blog
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Comments :
Posting Komentar